Cangkang Sawit Palm Kernel Shell Sebagai Energi Terbarukan Biomass Kebutuhan akan biomass atau energi terbarukan beberapa tahun ke belakang ini semakin meningkat dengan sangat signifikan. ... Kenapa memilih kami? Stokpile cangkang sawit kami memiliki beberapa keunggulan diantaranya: Penimbangan dilakukan dua kali, di stokpile dan pelabuhan jetty ... Kapasitas mesin screening kami mencapai 2.000 ton per hari ... Screening yang kami lakukan menurunkan tingkat kontaminasi (logam, pasir batu, dll) hingga 5% ... Kami memiliki buffer ready stok yang cukup banyak hingga puluhan ribu ton ready ... Personil yang standby di stopile kami lebih dari 20 orang saat idle dan lebih dari 50 orang saat loading ... Jumlah rit loading yang memadai yaitu 400 rit untuk kapasitas 10.000 ton (+/- 3 hari loading) dan 600 rit untuk kapasitas 15.000 ton (+/- 5 hari loading) ... Jumlah armada yang kami siapkan lebih dari 70 truk ... Jarak dari stokpile ke pelabuhan jetty
Arang batok adalah salah satu jenis arang yang dibuat dari bahan baku batok kelapa tua yang telah kering dan bebas dari serabut. Proses pembuatan arang batok dilakukan dengan cara pembakaran batok kelapa. Cara pembakarannya sendiripun ada beberapa macam cara misalnya dibakar di dalam drum, dibakar di dalam lubang tanah atau galian yang di semen atau di masak dengan menggunakan tungku. Sedangkan jika dari cara pemadamannya, hanya ada 2 cara yang biasa para petani lakukan, yaitu padam dalam keadaan hampa atau istilah biasanya adalah mati hampa dan pemadaman dengan disiram menggunakan air. Tetapi untuk dapat diketahui, para petani sangat tidak memperbolehkan melakukan pemadaman dengan menggunakan air laut. Kenapa? akan dibahas pada tulisan selanjutnya. Jenis arang batok berdasarkan fungsinya Ada beberapa jenis arang batok apabila dibagi dari fungsinya yaitu: Arang batok resto Arang batok untuk pabrik pembuatan briket Arang batok untuk pembuatan aktif karbon Jenis arang